Tag: Anugerah Kebudayaan Indonesia
JAKARTA, NusaBali - Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memberi apresiasi dan penghargaan kepada Warga Negara Asing (WNA) yang ikut memajukan budaya Indonesia melalui Anugerah Kebudayaan Indonesia (AKI) tahun 2024.
MANGUPURA, NusaBali
Ida Bagus Made Kesawa Telaga, remaja berusia 16 tahun dari Griya Telaga Carangsari, Banjar Pemijian, Desa Carangsari, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung, berhasil masuk nominasi calon penerima Anugerah Kebudayaan Indonesia (AKI) 2022 kategori Anak dan Remaja.
MANGUPURA, NusaBali
Kabupaten Badung masuk nominasi penerima Anugerah Kebudayaan Indonesia 2021. Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta pun mengikuti wawancara dan menyampaikan presentasi sebagai calon penerima Anugerah Kebudayaan Indonesia 2021 secara daring dari Rumah Jabatan Bupati Badung, Senin (18/10).
Topik Pilihan
-
-
Tabanan 04 Nov 2024 BPBD Minta Tambah Dana Bencana Rp 1 Miliar
-
-
Jembrana 04 Nov 2024 Pipa Bocor Picu Banjir di Pasar Negara
-
-
-
-
-
Berita Foto
Pertunjukan Balet Internasional
Pentas Budaya Literasi Kota Denpasar 2024
Festival Banjar Budaya di Bali
Nusa Ning Nusa
Orang Bali Tak Maju-maju?
JIKA ada yang ingin tahu dan mendalami, bagaimana orang-orang menghargai masa lalu, datanglah ke Bali.